Friday, September 4, 2020

Bersama Unsur Tripika Kapolsek Bajeng Polres Gowa Mengikuti Jumat Ibadah

Kapolsek, Danramil dan Camat Bajeng ikuti Kegiatan Jumat Ibadah melalui virtual dan Zoom meeting  di pimpin langsung oleh Bupati Gowa


Portalindo.co.id

Gowa - Kapolsek Bajeng Polres Gowa, Iptu. Sunardi, S.H., M.H, bersama unsur Tripika Bajeng mengikuti pencerahan Qalbu Jumat ibadah bersama pemerintah dan masyarakat Kab. Gowa bertempat di Kantor Camat Bajeng Kab.Gowa,  Jumat (04/09/2020).


Kegiatan tersebut di pimpin langsung oleh Bupati Gowa, melalui Virtual dan Zoom Meeting dan sebagai penceramah Ustadz. H. Dimas Maryono, S.Ag , M.Ag, yang dilaksanakan di wilayah masing-masing.


Adapun pencerahan Qalbu ini merupakan sebuah tradisi yang dilakukan Pemkab Gowa setiap hari Jumat sebelum dimulainya aktivitas.


Kapolsek Bajeng, Iptu. Sunardi, S.H., M.H, mengatakan,"Pencerahan Qalbu Jumat ibadah ini bertujuan sebagai bentuk ibadah kepada Allah Subuhanawata'ala untuk akhirat kelak," kata Kapolsek.


Sumber : Humas Polsek Bajeng

Share:

Related Posts: