Monday, June 8, 2020

Babinsa Koramil 05/KJ Kembali Bagikan Hand Saniteizer Kepada Warga

Babinsa Kel. Kebon Jeruk, Serda Amirul dalam membagikan Hand Saniteizer kepada Warga di Puskesmas Kebon Jeruk, (Senin, 08/06/20)

Portalindo.co.id

Kodam Jaya – Jakarta Barat Dalam Rangka  PSBB masa Transisi menuju Aman Sehat dan nyaman untuk memperkecil penyebaran dan memutus mata rantai virus Covid-19 khususnya wilayah Kebon Jeruk, yang merupakan wilayah binaan Koramil 05/KJ Kodim 0503 Jakarta Barat.


Danramil 05 Kebon Jeruk, Kapten Cpl R Edy Moerdoko dengan berbagai upaya dan cara membantu masyarakat agar terhindar virus covid-19 dengan membagikan Hand Saniteiser kepada warga.

Hand Saniteizer Sebanyak 30 Botol Spray @ 60 ml tersebut dibagikan kepada warga yang lagi antri untuk berobat di Puskesmas Kebon Jeruk No. 5, RT. 09/01, Kel. Kebon Jeruk, Kec. Kebon Jeruk, Jakarta Barat yang di lakukan pada pukul 10.00 Wib. Senin (08/06/20).

Ungkap Danramil 05 Kebon Jeruk, benar bahwa Jajaran kami membagikan hand Saniteizer Sebanyak 30 Botol Spray @ 60ml di Puskesmasa kepada para warga yang ingin merobat.

“Tujuan kami agar warga melaksanakan Penegakan Disiplin Mematuhi Protokol Kesehatan agar demi terhindar dari penyebaran virus covid 19 tersebut.”ungkap Danramil Kapten Moerdoko.

Pelaksanaan pembagian hand Saniteizer di hadiri langsung oleh Kapuskesmas dr. Yeppy, Babinsa Kel. Kebon Jeruk, Serda Amirul dan 2 personil Satpam Puskesmas. Sumber Koramil 05/KJ Kodim 0503/JB


EditorY@D
Share:

Related Posts: